“Berdasarkan data yang disampaikan jaringan kita di lapangan, dalam keluarga ini ada satu anak balita, sehingga penangannya perlu disegerakan,” sebut wendra.
Menurut Wendra, setiap kejadian bencana, anak-anak menjadi kelompok yang paling rentan menjadi korban dan paling menderita dibandingkan orang dewasa.
“Para keluarga tersebut akan diusulkan ke dalam DTKS dan program bansos ke Kementerian Sosial, harapannya mereka diusahakan untuk mendapatkan program bansos, “ ungkap Wendra.