Ternyata Orang Miskin Lebih Banyak Pakai BPJS Dibandingkan Orang Kaya

  • Whatsapp

“Jadi kesadaran masyarakat tidak mampu itu jauh lebih bagus, jadi PBI itu intinya banyak yang mulai sadar dan memanfaatkan haknya, kalau dulu banyak orang jual rumah, jual ini untuk biaya kesehatan, sekarang sudah jarang (jual) untuk bayar sakit,” ungkap Ali.

“Saya nggak hapal persis porsinya yang jelas jauh lebih banyak dari pada peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) baik pegawai negeri maupun swasta,” imbuh Ali.

Bacaan Lainnya

Ali menyebut besaran pemanfaatan fasilitas BPJS Kesehatan oleh peserta PBI juga tercermin dari anggaran tahun depan, dalam hal ini, Rp 45 triliun dari total anggaran Rp143 triliun akan dialokasikan untuk pemanfaatan oleh peserta PBI.

Pos terkait