Mantan Gubernur Sumbar Diperiksa KPK Sebagai Saksi Terkait Kasus e-KTP

  • Whatsapp
Foto : Gamawan Fauzi

Fikri menambahkan, pemeriksaan Gamawan Fauzi dilakukan di kantor KPK.

“Pemeriksaan dilakukan di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, atas nama Gamawan Fauzi, Mantan Menteri Dalam Negeri RI,” tutur Fikri.

Bacaan Lainnya

Diketahui, Tannos merupakan Direktur Utama PT Sandipala Arthaputra, yang dalam akta perjanjian konsorsium, disebutkan perusahaan itu bertanggung-jawab atas pekerjaan pembuatan, personalisasi, dan distribusi blangko e-KTP.

Pos terkait