Kecam Tindakan Represif Aparat di Desa Wadas dan Sulteng, Puluhan Kader IMM Cabang Kota Padang Gelar Aksi Solidaritas di Mapolda Sumbar

  • Whatsapp
Foto : Hamzah Jamaris

“Masa meminta Kapolda hadir untuk mendengarkan dan menerima aspirasi karena aksi ini merupakan sikap penolakan dan kekecewaan masyarakat terhadap aparat Kepolisian,” kata Hamzah.

Dijelaskan Hamzah, aksi solidaritas tersebut berakhir ketika perwakilan dari Polda Sumbar hadir untuk menemui massa karena saat itu Kapolda tidak berada ditempat.

Bacaan Lainnya

“Alhamdulillah, aksi yang disampaikan oleh rekan-rekan Kader IMM diterima oleh perwakilan Kapolda sumbar, karena bapak Kapolda sedang berada di luar Kota,” jelas Hamzah.

Diketahui pada hari Senin tanggal 21 Februari 2022, massa yang tergabung dalam Ikatan Mahasiswa Muhammdiyah (IMM) Cabang Kota Padang menggelar aksi solidaritas di Mapolda Sumbar, dalam aksi tersebut massa menuntut.

1. Mengecam keras tindakan represif aparat terhadap masyarakat Desa Wadas Purworejo dan penembakan aktivis di Sulawesi Tengah.

Pos terkait