Video Asyik : Saat Generasi 90 An Sedang Bermain, Masih Ingat Kah ?

LINTASREPUBLIK.COM –  Generasi 90 An memiliki warna tersendiri bagi orang yang mengalami masa itu, dimana waktu itu anak-anak Indonesia pada umumnya di temani dengan permainan yang nyata di dalam kehidupannya.

Berbeda dengan generasi milenial saat ini, anak-anak bahkan orang dewasa sudah di perbudak oleh teknologi yang berkembang saat ini, salah satu contohnya adalah Telephone genggam atau HP.

Bacaan Lainnya

Saat ini generasi milenial banyak menghabiskan waktunya bersama HP, berteman, berkomunikasi dengan teman sebaya adalah sesuatu hal yang dilakukan oleh generasi saat ini, berbeda terbalik dengan para generasi 90 dimana waktu habis saling bersenda gurau dengan teman sebaya..

Keindahan waktu itu sulit untuk di temukan oleh generasi saat ini. (YR)

Pos terkait